Unforgettable Past,,, Lovely Furute
Semua orang punya masa lalu.
Masa lalu yang penuh dengan kenangan. Masa lalu yang penuh dengan cerita.
Seneng,,
Sedih..
dan campur aduk..
Mungkin banyak yang ga akan terlupakan.
Diantaranya, adalah setiap pertemuan yang kita miliki, setiap cerita bersama dengan orang orang tertentu.
setiap tempat. benda, lagu, apapun itu, pasti punya kenangan atau cerita sendiri, dan masa lalu,,, tetaplah masa lalu,..
bagi ku, future dan present, memiliki keberhubungan dengan Past. asal usul seseorang, dan karakter seseorang, dapat dilihat dari masa lalunya.masa dimana ia hidup, masa dimana ia di didik. sama aja, sama yang namanya ketika kita pengen bangun fasilitas umum di tempat yang bersejarah, atau mau renovasi ulang sebuah tempat sejarah, kita harus melihat masa lalunya gimana.
ketika kita jadi orang tua nantinya.. pasti kita akan melihat masa lalu kita. didikan orang tua, akan menjadi referensi ketika kita mendidik anak nantinya.
mungkin ketika orang banyak yang bilang "masa lalu biarlah berlalu," em... gimana ya,,, mungkin memang berlalu, tapi ga untuk di lupakan.. karena, sepahit apapun masa lalu, tetep ga bisa di rubah... tinggal gimana kita olah rasa aja.. ya ga?
membuka lembaran baru kehiduan, bukan berarti harus menyobak lembaran sebelumnya. lembaran sebelumnya, hanya untuk diingat, dan menjadikannya sebagi referensi aja. buat di baca lagi, dan dijadikan cerita.
kalo misalnya, kita masih dirajai oleh masa lalu, itu ga bener namanya, karena masalalu, bukan untuk merajai kita, mana mungkin kita bisa move on... karena kita ga akan pernah merubah yang sudah terjadi,.,,
tapi,,, dari apa yang udah terjadi.. kita bisa merancang apa yang akan terjadi... kalau kita berani mengambil keputusan sekarang..
kayak aku, terpuruk oleh masa lalu, dan di bayang-bayangi oleh masa lalu, jelas!! dan itu sangat menyakitkan.. tapi seseorang datang pada ku dan membantu ku mengambil keputusan untuk masa depan ku.
tapi sebenernya semua kembali pada kita.. seseorang itu akan sia sia datengnya kalo kita ga berani ngambil keputusan..
hidup itu improvisasi... tergantung gimana cara kita wat meng-improvenya... halah lah,,,,
tapi.. balik lagi... ke TUhan... karena Dia tuh.. sang Empunya semua yang ada di dunia ini termasuk kita... rencana ku,, semoga menjadi rencana Mu... dan semoga, aku di dalam Engkau, dan Engkau di dalam aku...
(oll's18)
Comments