Untitled ( It's more than title )

Perempuan itu tak henti mengangis, 
mengais semua yang awalnya manis.

sesal itu hanya berakir pada sebuah bengis
yang memburu untuk menjadi tangis,



Akhirnya aku nge-go-blog juga. setelah semua pekerjaan ku telah sedikit menemui jalan terang.
dan kali ini aku ingin berbicara soal perempuan.
bagi ku, perempuan itu bak sebuah susu yang putih, sekali kena noda, susu itu akan berubah warnanya. 
perempuan adalah sebuah brangkas, menyimpan sosok, dan segala macam cerita kehidupan dalam raga, dan hatinya.
perempuan.,,,,,,,,,,

perbincangan malam ini dengan seorang sahabat, membawa ku menelaah kembali bagaimana seorang perempuan itu, dan perbincangan kami, berujung pada soal masalah keperawanan. 
di dunia yang serba instan ini, apakah keperawanan menjadi hal yang masih dianggap sakral?
apakah keperawanan menjadi hal yang harusnya di ungkap saat waktunya tepat?
dan kapan waktu yang tepat bagi pembaca?

"aku bertemu dengan seorang laki laki waktu itu, dan kami saling mencintai, kami berkomitmen bahawa kami akan menjaga keperawanan ku, hingga saatnya tepat, yaitu saat kami sudah saling sah terikat sebagai suami istri. namun, keyakinan yang begitu besar atasnya bahwa dia adalah suami ku nantinya tumbuh dan itu merasuki ku untuk memberikan keperawanan ku padanya. dan aku rasa, ini juga waktu yang tepat, aku tau ini salah, namun ini kesalahan yang tidak akan pernah aku sesali. " kata seorang sahabat pada ku.

apakah, melepaskan keperawanan sekarang bukan masalah waktu lagi? apakah bila dua orang yang sudah saling yakin dan merasa mereka akan menjadi sepasang suami istri, lalu boleh saling berubungan intim?

banyak yang beralasan bahwa, melepas keperawanan dimasa pacaran, adalah ungkapan bahwa mereka saling mencintai. apakah harus mengungkapkan cinta dengan cara demikian?

sex, cinta, dan napsu, bagi ku beda tipis.

bagi ku keperawanan, adalah sebuah kepercayaan, yang kalau kita memberikan pada orang yang salah, maka, habislah kita.
dan 
bagi ku sex, bukan hanya sekedar berbicara soal nanti atau sekarang, dosa atau tidak dosa maupun cinta atau tidak cinta...

tapi sex, harus didasari oleh, tepat atau tidak tepat ?

anda bebas memilih pembaca, kalau menurut anda saat ini adalah saat yang tepat untuk melakukan hubungan sex dengan pasangan anda? lakukanlah,
dan 1 lagi,, kalo ada orang yang bilang cinta itu ga pake logika... jangan percaya.. cinta juga harus pake logika. 

and.. kalau ditanya, are you virgin?

I will say, 

nothing

(oll's18)

Comments

Popular Posts